Posted by : Unknown 11 November 2013

Kembali lagi di ART. Pada kesempatan kali ini ART akan membahas dan memberikan sedikit tips tentang Cara Membuat Daftar Isi Pada Blog. Setiap blog memang harus mempunyai Daftar Isi Blog / List Blog, dengan tujuan agar Pengunjung dapat membaca Artikel yang diterbitkan dengan mudah dan cepat. Serta Google Bot dapat segera cepat mengindex artikel anda dalam beberapa menit jika anda memasukan File xml.nya. Tapi, banyak dari para Blogger pemula (newbie) yang kebingungan untuk membuat List Blog ini. Tapi jangan khawatir, ART akan membantu kawan - kawan untuk menyelesaikan masalah ini dengan cepat dan mudah dimengerti. Langsung saja berikut langkah - langkahnya :

Cara Membuat Daftar Isi Blog Secara Otomatis

1. Login di Blogger Home.


2. Klik tombol "Create New Post" atau "Buat Sebuah Postingan"

3. Setelah itu Pilih Tombol HTML. ( jika bingung, lihat gambar dibawah ini )



4. Setelah itu Copy dan Paste HTML dibawah ini pada tempat yang disediakan.

<div style="background-color: none; border: 1px solid #000000; height: 270px; margin: auto; overflow: auto; padding: 3px; text-align: left; width: 100%;">
<script src="http://yourjavascript.com/12303810938/vipergoy-daftar-isi-blog.js"></script>
<script src="http://vipergoy.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script></div>



Keterangan :

Ganti tulisan hijau dengan URL Blog anda.
Ingat ! Harus menggunakan http:// pada awal dan / pada akhir URL.

5. Publish atau Bagikan artikel tersebut dan selesai.

Nah, mudah kan? Semoga dapat menambah pengetahuan kawan - kawan ART semua meskipun judul blog dan isinya berbeda :D hehehe...

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

-Seni adalah sesuatu yang dapat membuat seseorang bepergian tanpa meninggalkan rumah-

Digital Clock

Visitors

Chat With Us

Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Technologic ART -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -